Buang Air Kecil dengan Ular di Celana

jpnn.com - BAGAIMANA rasanya buang air kecil dengan seekor ular boa besar di celana? Seorang pria Bolivia yang tengah berlatih ekspedisi survival di hutan mencoba merasakan sensasi tersebut.
Dalam cuplikan gambar adegan yang direkam kawannya, pria itu awalnya pipis dengan santai. Sampai akhirnya ketika tuntas, dia membalikkan badan dan tiba-tiba menjulur keluar ular boa melewati ritsletingnya.
Si pria itu memang sudah beberapa tahun ini menangani sejumlah binatang buas dan beracun di area tersebut. Peristiwa yang membuat merinding bagi yang takut ular itu justru dijadikan bahan candaan.
”Kehadiran ular boa di dekatmu akan membantu buang air kecil lebih lancar. Ia juga mencegah tikus kecil masuk ke bajumu,” candanya. (mirror.co.uk/c6/sof)
BAGAIMANA rasanya buang air kecil dengan seekor ular boa besar di celana? Seorang pria Bolivia yang tengah berlatih ekspedisi survival di hutan mencoba
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza
- Dukung Pernyataan Menlu Sugiono, Wakil Ketua MPR: ICJ Harus Hentikan Kejahatan Israel
- Irlandia Desak Israel segera Buka Blokade ke Gaza
- 2 Mei 1945 dan Kisah Muslim Pahlawan Pengibar Bendera Palu Arit