Budiman Sudjatmiko: Prabowo-Gibran Fokus Pada Pengembangan SDM

Selanjutnya, Prabowo-Gibran bertekad untuk meningkatkan kualitas tenaga kerja melalui pelatihan kerja bersertifikasi dan revitalisasi balai latihan kerja (BLK), dengan penerapan berbasis kompetensi kriya dan seni kreatif.
"Program-program yang dirancang oleh Prabowo-Gibran ini menunjukkan komitmen mereka terhadap pengembangan SDM yang komprehensif, yang tidak hanya mencakup aspek pendidikan formal, tetapi juga memperhatikan kesehatan, kreativitas, dan kewirausahaan," tuturnya.
Melalui pendekatan holistik ini, Prabowo-Gibran berupaya untuk menciptakan sumber daya manusia Indonesia yang tidak hanya sehat dan terdidik, tetapi juga kreatif, produktif, dan berdaya saing di kancah global. (jlo/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Budiman Sudjatmiko mengungkap fokus program kerja Prabowo-Gibran pada pengembangan sumber daya manusia.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Lewat Aplikasi Ini, Perjalanan Dinas Bisa Lebih Terstruktur dan Transparan
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!
- Dukung RUU Perampasan Aset, Prabowo Sentil Koruptor: Enak Saja Sudah Nyolong...
- Idrus Marham: Pembangunan Berjalan Sukses, Rakyat Ingin Prabowo Kembali Jabat Presiden RI
- Hadiah Prabowo Subianto Untuk Para Buruh Pada Momen May Day 2025
- May Day, Prabowo Berikan 2 Hadiah Spesial untuk Buruh