Budiman Sudjatmiko Dukung Prabowo, Hasto PDIP Singgung Opsi Pemecatan

"Malah akan menghasilkan suatu energi positif bagi pergerakan seluruh kader PDI Perjuangan," lanjut Hasto.
Dia kemudian mengenang aksi deklarasi Budiman kepada Prabowo seperti kegiatan Pemilu 2019 lalu.
Saat itu, kubu Prabowo membangun posko di wilayah Solo yang menjadi tempat asal Joko Widodo (Jokowi).
Hasilnya, kubu Prabowo Subianto justru kalah. Sebab, tindakan membangun posko membuat semangat serta militansi kader dan pendukung makin besar memenangkan Jokowi.
"Apa yang terjadi itu justru malah membangunkan spirit seluruh kader-kader PDI Perjuangan, apalagi pengumumannya dilakukan di Jawa Tengah. Ini membangkitkan militansi seluruh kader-kader PDI Perjuangan," kata Hasto. (ast/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto bereaksi atas deklarasi dukungan Budiman Sudjatmiko terhadap Prabowo Subianto pada Pilpres 2024. Singgung opsi pemecatan.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Aristo Setiawan
- Lewat Aplikasi Ini, Perjalanan Dinas Bisa Lebih Terstruktur dan Transparan
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!
- Dukung RUU Perampasan Aset, Prabowo Sentil Koruptor: Enak Saja Sudah Nyolong...
- Idrus Marham: Pembangunan Berjalan Sukses, Rakyat Ingin Prabowo Kembali Jabat Presiden RI
- Aktivis Sebut Prabowo Telah Membuktikan Komitmen terhadap Kesejahteraan Buruh
- Semester Pertama Pemerintahan Prabowo: Ini 10 Menteri Paling Berprestasi