Buka Usaha di Luar Negeri, Puluhan Restoran Dapat Diaspora Loan BNI
Minggu, 09 Februari 2025 – 21:12 WIB

Salah satu kantor cabang PT Bank Negara Indonesia (BNI) di luar negeri. Foto dok BNI
"Keberhasilan Surya Trading menjadi salah satu success story yang ingin terus kami kembangkan agar semakin banyak UMKM Indonesia yang dapat menembus pasar global," seru Okki.
Dengan inisiatif ini, BNI semakin mengukuhkan perannya dalam mendukung pertumbuhan ekonomi diaspora Indonesia serta memperluas jejaring bisnis mereka di kancah internasional.(chi/jpnn)
Program diaspora loan menjadi bagian dari upaya BNI dalam mendorong pertumbuhan usaha masyarakat Indonesia di luar negeri.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Melalui Optimasi AI, BNI Perkuat Komunikasi Digital BUMN
- Toffin Indonesia Hadirkan Mesin Kopi Paling Mutakhir
- Tumbuh Berkelanjutan, Bank Raya Kembali Bukukan Kinerja Keuangan Positif
- Bea Cukai Dukung UMKM di Bekasi dan Makassar Tembus Pasar Ekspor Lewat Kegiatan Ini
- Jurus Bea Cukai Parepare Dorong Laju Ekspor dan Pertumbuhan Ekonomi di Daerah
- Respons Kritik AS soal QRIS, Waka MPR Eddy Soeparno: Terbukti Membantu Pelaku UMKM