Bulog Diserahi Wewenang Atur Kedelai
Rabu, 30 Januari 2013 – 22:44 WIB

Bulog Diserahi Wewenang Atur Kedelai
Menteri yang juga Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) ini menjelaskan, pemerintah sudah menuntaskan rancangan Peraturan Presiden (Perpres) yang memberikan kewenangan kepada Bulog untuk mengatur stok kedelai. Karena itu jika nanti ada kekurangan, Bulog dapat mengimpor kedelai melalui importer yang terdaftar di Kementerian Perdagangan.
Baca Juga:
Sebelumnya Kementerian Pertanian mengungkapkan rancangan Perpres yang memberikan restu kepada Bulog untuk mengimpor kedelai itu masih terganjal masalah fiskal di Kementerian Keuangan. Namun Hatta menepis soal itu. "Tadi dalam rapat dibahas, Perpres sudah selesai," pungkas Hatta. (chi/jpnn)
JAKARTA - Menteri Koordinator (Menko) Perekonomian Hatta Rajasa menyatakan program swasembada kedelai akan dilanjutkan pada tahun 2013.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- HIS Meraih The Best Corporate Emission Reduction Transparency Award 2025
- Pertumbuhan Industri Daur Ulang Baterai Menjanjikan, Ekosistem EV Makin Lengkap
- Bank Raya Dukung Komunitas Pelaku Usaha Go Digital dengan Raya App
- Sistem Proteksi Listrik Nasional Dinilai Lebih Baik dari Eropa
- Layanan Transfer Antar-Bank via RTOL melalui JakOne Mobile Bank DKI Telah Normal
- Pegadaian Hadirkan Promo Titip Emas Gratis, Dijamin Pasti Aman