Bupati Yahukimo: Miras = Air Kencing Iblis
Senin, 04 Juni 2012 – 04:05 WIB

Bupati Yahukimo: Miras = Air Kencing Iblis
JAYAPURA - Pemimpin itu bukan hanya gubernur, bupati, pimpinan DPRD, pimpinan gereja dan lainnya. Tapi pemimpin adalah orang yang perkataannya bisa didengar oleh orang lain. Di mana saja berada, dia bisa menerangi dan bisa diterima oleh orang lain.
Demikian ungkap Bupati Yahukimo Dr. Ones Pahabol,SE,MM saat memberikan sambutan pada acara Sidang Pleno ke-1 Komunitas Pelajar Mahasiswa Yahukimo (KPMY) di Jayapura, di Aula Museum Expo Waena.
Bupati Yahukimo menegaskan, mahasiswa adalah calon-calon pemimpin masa depan. Oleh sebab itu, pihaknya mengingatkan para mahasiswa agar tidak mengkonsumsi minuman keras (miras).
"Orang yang minum miras itu sama dengan minum air kencing iblis. Sebab, orang yang minum miras itu akan hilang kesadarannya dan bisa membikin diri seperti sampah. Buktinya, orang yang biasa mabuk itu kadang tidur di parit, di tempat sampah dan lainnya. Kalau kamu sudah begini, maka kamu akan gagal sekarang maupun di masa yang akan datang," tegas Ones Pahabol.
JAYAPURA - Pemimpin itu bukan hanya gubernur, bupati, pimpinan DPRD, pimpinan gereja dan lainnya. Tapi pemimpin adalah orang yang perkataannya bisa
BERITA TERKAIT
- Gunung Semeru Erupsi Lagi dengan Tinggi Letusan 1.000 Meter di Atas Puncak
- Jaksa Tuntut 4 Terdakwa Kurir Sabu-Sabu 40 Kg dengan Hukuman Mati
- Rudy Mas’ud Lantik 1.346 CPNS & PPPK, Ini Pesannya untuk ASN Baru
- Nelayan Terseret Arus Laut di Pesisir Barat Ditemukan Meninggal Dunia
- Polres Banyuasin Buka Layanan Hotline Laporan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Catat Nomornya
- 476 Karyawan Terbaik IWIP Menerima Penghargaan di Momen Hari Buruh