Cagub Banten Dilaporkan ke KPK
Kamis, 26 Januari 2017 – 18:06 WIB

KPK. Foto: JPNN
“Kami juga melampirkan kronologi dan beberapa bukti sebagai bahan pertimbangan KPK dalam penyelidikan," ungkap Lutfi.
Seperti diketahui, saat ini Wahidin Halim maju sebagai cagub Banten di pilkada 2017. Wahidin Halim berpasangan dengan Andhika Azrumy, anak kandung mantan Gubernur Banten, Ratu Atut Chosiyah yang saat ini mendekam di penjara karena kasus suap kepada mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Akol Mochtar.(boy/jpnn)
Calon Gubernur Banten Wahidin Halim dilaporkan Aliansi Masyarakat Antikorupsi Kota Tangerang (Almakota), Banten, ke Komisi Pemberantasan Korupsi
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Prabowo Percaya Hakim Bergaji Besar Tidak Bisa Disogok
- KPK Periksa Mantan Direktur LPEI Terkait Kasus Korupsi Fasilitas Kredit
- Dukung RUU Perampasan Aset, Prabowo Sentil Koruptor: Enak Saja Sudah Nyolong...
- Yunus Wonda Diminta Bertanggung Jawab di Kasus PON XX Papua
- MUI Dukung Kejagung Membongkar Habis Mafia Peradilan
- Eks PJ Wali Kota Pekanbaru dan 2 Anak Buahnya Akui Terima Gratifikasi Miliaran Rupiah