Cegah Osteoporosis dengan Buah Plum

Cegah Osteoporosis dengan Buah Plum
Cegah Osteoporosis dengan Buah Plum
"Dalam lima-tujuh tahun pertama setelah mengalami menopause, wanita berisiko kehilangan tulang sekitar 3-5 persen per tahun. Namun hal itu tidak hanya terjadi pada wanita, pria berumur sekitar 65 tahun pun akan mengalami hal yang sama seperti wanita," kata Arjmandi.

Semua buah dan sayuran, katanya, mengandung nutrisi yang baik. Namun hanya beberapa dari mereka yang memiliki kandungan yang bermanfaat bagi tulang.

Ia menyarankan jangan menunggu sampai tulang Anda patah atau mengalami osteoporosis dan harus mendapatkan perawatan dokter. "Lakukan sesuatu yang bermakna dan praktis, seperti memakan buah ini. Plum dapat dimakan dalam bentuk apa saja dan dijadikan sebagai resep masakan," ungkapnya. (jpnn/c1/fik)

NAMA buah plum memang tidak setenar apel dan anggur. Namun, siapa sangka jika buah "hitam" ini ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News