Cerita Cinta dari Pernikahan Adik Presiden Jokowi dengan Ketua MK

Menurutnya, tidak mudah bagi orang yang sudah mempunyai cucu untuk bersepakat membina rumah tangga lagi.
"Ini amazing karena tidak semua orang digerakkan untuk jatuh cinta dan sepakat menikah pada usia seperti itu," katanya.
Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman menikahi Idayati bin Notomiharjo yang notabene adik kandung Presiden Joko Widodo (Jokowi). Foto: Humas Polresta Surakarta.
Dani mengungkapkan Anwar Usman sempat berbicara langsung kepadanya soal WO yang dikelolanya belum tentu menangani pernikahan seperti itu dalam 50-100 tahun ke depan.
"Ini miracle atau keajaiban, karena tidak mudah memutuskan untuk orang-orang seusia itu kembali menikah," papar dia.
Idayati menyandang status janda setelah suami pertamanya, Hari Mulyono, meninggal dunia pada 24 September 2018. Hampir tiga tahun kemudian atau sekitar Agustus 2021,
Idayati mulai mengenal Anwar.
Salah satu anak Idayati, Septiara Silvani Putri (32), mengungkapkan ibunya mengenal Anwar melalui teman.
Ketua MK Anwar Usman menikah dengan adik Presiden Jokowi, Idayati. Pernikahan itu menjadi bukti kekuatan cinta mengalahkan prasangka.
- Prabowo: Saya Dibilang Presiden Boneka, Dikendalikan Pak Jokowi, Itu Tidak Benar
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu