China Makin Kurang Ajar, Amerika Guyur ASEAN dengan Dolar

China Makin Kurang Ajar, Amerika Guyur ASEAN dengan Dolar
Presiden Amerika Serikat Joe Biden menandatangani 15 kebijakan baru pada hari pertamanya berkantor di Ruang Oval Gedung Putih, Selasa (20/1). Foto: Reuters

Selain itu, Presiden Biden menekankan pentingnya kemitraan strategis antara Amerika Serikat dan ASEAN.

Ia juga menyoroti upaya baru untuk memperluas kerja sama tingkat tinggi AS-ASEAN dalam bidang kesehatan, iklim, energi, transportasi, dan pemberdayaan gender.

Ia menegaskan kembali komitmen AS untuk mengakhiri pandemi COVID-19 dengan menyediakan lebih dari 40 juta dosis vaksin COVID serta membangun kembali dengan lebih baik untuk mempersiapkan diri dalam menghadapi pandemi di masa depan.

Pemerintah AS juga berkomitmen untuk memberikan dana lebih dari USD 200 juta (sekitar Rp 2,83 triliun) dalam bentuk bantuan kesehatan dan kemanusiaan untuk upaya negara-negara anggota ASEAN memerangi COVID-19. (ant/dil/jpnn)

Di tengah memanasnya hubungan Amerika Serikat dengan China, Presiden Joe Biden umumkan kabar gembira untuk ASEAN


Redaktur & Reporter : Adil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News