Coba Ini, 20 Hari Diet Makanan Sehat ala Internasional

Coba Ini, 20 Hari Diet Makanan Sehat ala Internasional
Menu diet sehat ala masakan luar negeri. Foto: Dapurfit

ATW merupakan program untuk menutup akhir tahun dengan rasa liburan, dan experience yang menyenangkan, dan untuk mengawali resolusi tahun baru dengan discount voucher Dapurfit.

Pria yang menyukai olahraga Mixed Martial Arts (MMA) ini menjelaskan bahwa diet yang benar itu eat right bukan eat less. Tidak perlu kelaparan untuk langsing.

“Kami membuat makan sehat menjadiexperience yang menyenangkan, sehingga orang bisa terus makan sehat seumur hidupnya. Seperti slogan kami: Healthy Served Tasty. Value dasar kami adalah: We Believe in Quality. Good Products Sell Ifself,” sambungnya.

Kualitas ini tercermin dalam setiap menu, yang semua bahan dasar (dari mother sauces, rotinya, pasta-nya, sambalnya, dan lain-lain) dibuat sendiri (homemade) oleh Dapurfit.

Kualitas ini juga akan dibuktikan dengan hasil yang akan FIT fams dapatkan setelah selesai program. Untuk hal ini Dapurfit memang tidak main-main.

Mereka menjaga kebersihan 'cleanroom',yaitu ruangan khusus untuk menghitung gram per gram setiap bahan mentah dengan ketat.

Dapurfit juga selalu memilih supplier yang terpercaya yang memiliki reputasi. Untuk menghitung gram per gram setiap bahan masak saja, Dapurfit menyediakan 5 orang plus 1 orang untuk quality control.

Tugasnya untuk input data ke custom software penghitungan nutrition fact. Menurut Julius, pihaknya menggunakan 2 orang plus 1 orang untuk quality control. Bahkan pengantaran tepat waktu dengan sistem “terlambat 10 menit makanan menjadi gratis”.

Total akan ada 160 menu diet berbeda disajikan Dapurfit dalam 20 hari mulai 5 November sampai 30 November 2018.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News