Data Terbaru: Warga Australia Rugi Rp 4 T Karena Penipuan Online

Data Terbaru: Warga Australia Rugi Rp 4 T Karena Penipuan Online
Hanya 13 persen warga yang menjadi korban penipuan melapor di Australia. (Pexels)

"Walau sudah banyak usaha dilakukan untuk merusak cara kerja para penipu tersebut pertahanan terbaik kita dalam melawan adalah edukasi."

Oleh karena itu di Australia pekan ini adalah pekan kesadaran terhadap kriminal online,.

Artikel ini diproduksi oleh Sastra Wijaya dari ABC News


Dari Januari sampai September 2022, warga Australia mengalami kerugian sekitar A$424,8 juta (lebih dari Rp4 T) karena penipuan


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News