Daya Saing Tekstil di Pasar Dunia Menurun
Selasa, 31 Maret 2009 – 15:15 WIB

Daya Saing Tekstil di Pasar Dunia Menurun
Ia juga mengatakan, adapun penyebab lainnya yang mengakibatkan perkembangan industri TPT di Indonesia mengalami penurunan. “Produk TPT eks Cina yang cenderung murah dan beragam membanjiri pasar Indonesia baik legal maupun illegal juga turut mempengaruhi,” paparnya.
Sementara itu, Anshari menambahkan dunai usaha TPT juga mengalami kesulitan dalam mengakses sumber-sumber pembiayaan dalam rangka peremajaan mesin atau peralatan baik disebabkan tingginya tingkat suku bunga komersial maupun masih adanya anggapan bahwa sektor industri TPT sebagai high risk. (cha/JPNN)
JAKARTA- Tekstil dan Produk Tekstil (TPT) tetap menjadi industri strategis di Indonesia. Hal ini karena merupakan salah satu industri penyumbang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ketum HIPPI Jaksel Apresiasi Langkah Berani BI Perluas Ekspansi QRIS Lintas Negara
- Siap Tingkatkan Ekraf, Gempar Targetkan Sulut Jadi Pintu Gerbang Asia Pasifik
- Bank Mandiri Catat Transaksi Digital Makin Meningkat
- Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini Kembali Merosot Tajam
- Harga Emas Antam Hari Ini 3 Mei Turun, Jadi Sebegini Per Gram
- PLN Indonesia Power UBH Raih Penghargaan Gold Medal Bintang 4 WISCA Award 2025