DBD Rengut 3 Jiwa di HST
Rabu, 08 Februari 2012 – 11:15 WIB

DBD Rengut 3 Jiwa di HST
Ditemui Selasa (7/2) siang, kepala Bidang Bidang Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan (P2PL) Dinas Kesehatan HST, dr Junianto mengungkapkan, merujuk data DBD perbulan pada 3 tahun terakhir (2010-2012) terlihat bahwa kasus DBD terjadi dan dimulai pada bulan September dan terjadi penurunan pada bulan Juni.
Berdasarkan lokasi kejadian, penyakit DBD berjangkit tidak hanya terjadi di daerah perkotaan atau padat penduduk, tetapi sudah meluas ke pedesaan. Hal ini juga dipengaruhi tingkat mobilitas penduduk.
“Pemberantasan DBD sulit berhasil tanpa peran serta masyarakat. Kasus ini hampir terjadi setiap tahun,” ucap Junianto.
Menghentikan tradisi DBD di HST harus menerapkan segara cara, mulai menggalang kemitraan di bidang kesehatan bersama perguruan tinggi, media massa, organisasi dan komponen masyarakat, mendorong dan mengaktifkan upaya pemberdayaan masyarakat yang strategis dan kerja sama lintas SKPD.
BARABAI – Dinkes Hulu Sungai Tengah (HST), Kalimantan Selatan, menetapkan status Kondisi Luar Biasa (KLB) Demam Berdarah Dengue (DBD). Akibat
BERITA TERKAIT
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota
- Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya
- Beraksi Belasan Kali, Pelaku Pemalakan di Minimarket Palembang Ditangkap
- Ponpes Mambaul Maarif Buka Beasiswa Santri dan Mahasantri