Dedi Mulyadi Mundur dari Golkar, akan Bertarung di Gerindra?
Sabtu, 13 Mei 2023 – 10:44 WIB

Dedi Mulyadi. ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
"Nanti saja komentarnya," kata dia.
Dedi Mulyadi sebelumnya merupakan kader Partai Golkar yang sempat menjadi anggota DPRD Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat.
Bahkan, ia pernah menjabat bupati Purwakarta dua periode melalui partai berlambang pohon beringin.
Selain itu, Dedi tercatat sebagai mantan Ketua DPD Partai Golkar Provinsi Jawa Barat. (antara/jpnn)
Dalam surat yang beredar, Dedi Mulyadi menyatakan mengundurkan diri dari Partai Golkar.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak TNI, Komnas HAM: Maksudnya Apa?
- Idrus Marham: Pembangunan Berjalan Sukses, Rakyat Ingin Prabowo Kembali Jabat Presiden RI
- Dedi Mulyadi Kirim Pelajar ke Barak TNI, Gubernur Jateng Sampaikan Kalimat Menohok
- Soal Program Kirim Pelajar Bermasalah ke Barak, Dasco: Harus Dikaji Dahulu
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI
- Dedi Klaim Rencana Mengirim Siswa ke Barak Didukung Orang Tua, tetapi Ditolak Elite