Demokrat Copot Angie dari Komisi III

Demokrat Copot Angie dari Komisi III
Demokrat Copot Angie dari Komisi III
Demikian halnya, Politisi Partai Golkar, Bambang Soesatyo mengatakan bahwa penempatan Angelina Sondakh ke Komisi III dari Komisi X bukan persoalan pantas atau tidak. Tapi, katanya, ini soal pandangan masyarakat terhadap Partai Demokrat.

"Kalau mengacu pada kebijakan Partai Demokrat sebelumnya menggeser Nazarudin ke komisi lain, lalu sekarang menggeser Nasir ke komisi lain karena takut ada konflik kepentingan, tentu harus diberlakukan juga kepada Angie," kata Bambang di Jakarta, Rabu (15/2).

Kemana mantan Wakil Sekjen DPP Partai Demokrat itu akan di tempatkan? Sutan mengatakan kemungkinan akan dipindah ke Komisi VIII. "Insya Allah di Komisi VIII," pungkasnya. (awa/jpnn)

JAKARTA - Fraksi Partai Demokrat (F-PD) akhirnya mencopot tersangka kasus suap wisma atlet, Angelina Sondakh dari Komisi III DPR. Kepastian pencopotan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News