Deputi IV Kemenpora Dr Surono Dilantik, Langsung Fokus SEA Games 2023

Sementara itu, Surono yang baru dilantik mengaku siap menjalankan tugas-tugas yang diembankan kepadanya.
Terdekat, dia menyebut tugas utama yang harus langsung dijalankan ialah memaksimalkan persiapan kontingen Indonesia ke SEA Games 2023 Kamboja.
"Tugas terdekat ialah SEA Games. Mengkoordinasikan dengan NOC dan sesegera mungkin berjumpa dengan Ketum NOC untuk menentukan cabor dan jumlah kontingen serta menganalisis potensi medali yang bisa diperoleh oleh kontingen," ungkapnya.
Memang, setelah FIFA mencabut status Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023, tugas terdekat Kemenpora ialah menyiapkan kontingen Merah Putih untuk tampil di SEA Games 2023 Kamboja yang digelar mulai 5 Mei mendatang. (dkk/jpnn)
Pelantikan Deputi IV Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga Dr. Surono digelar hari ini, langsung bersiap menghadapi SEA Games 2023 Kamboja
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Amjad
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Menpora Dito dan Wamenpora Taufik Hidayat Kompak Hadiri Open House di Istana Negara
- Menpora Ajak Pemuda Jadikan Idulfitri Momentum Evaluasi Diri
- Menpora Dito Lepas 500 Pemudik dalam Program Mudik Gratis MS Glow 2025
- Tokoh Olahraga hingga Anggota DPR Hadiri Bukber Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Dampingi Presiden Prabowo Serahkan Zakat Kepada Baznas di Istana Negara