Desa Karangklesem Paling Parah

"Ada tanah yang retak sekitar pemukiman warga akibat gempa. Ini juga yang harus diwaspadai, jangan terfokus pada rumah saja. Bersama Muspika kami imbau warga untuk tetap ronda sampai malam hari. Kalau tanah retak tidak saat gempa saja, saat hujan juga harus tetap berjaga-jaga,"katanya.
Selain di Desa Karangklesem, Desa Pasiraman Lor juga mengalami hal yang sama, sekitar 15 rumah mengalami kerusakan di bagian tembok. "Di Pasiraman lor juga sama banyak rumah yang temoknya retak. Kami masih melakukan pendataan dan diperkirakan kerugian material mencapai ratusan juta rupiah,"ujarnya.
Sementara itu, di Kecamatan Karanglewas tepatnya di Desa Babakan dan Sunyalangu. Empat rumah di Desa Sunyalangu rusak berat sedangkan satu dapur milik warga Babakan roboh. Tidak ada korban jiwa namun kerugian ditaksir mencapai Rp 22 juta. (gus)
BANYUMAS - -Selain Masjid Jami' At-Taqwa di Desa Kranggan yang ambruk, puluhan rumah di Desa Karangklesem dan Pasiraman Lor rusak berat. Bahkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter
- Bea Cukai-Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 127 Kg Sabu-Sabu di Aceh
- Perahu Terbalik Diterjang Ombak Besar, Satu Nelayan Pesisir Barat Hilang
- Bus ALS Kecelakaan, 12 Penumpang Meninggal Dunia
- Bawa Dokumen Penting, Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Temui AHY
- Launching Penanaman Jagung Pipil, AKBP Fahrian: Kami Ingin Berhasil Sampai Panen