Dibentuk Kelompok Laki-Laki Peduli AIDS
Rabu, 05 Desember 2012 – 09:10 WIB

Dibentuk Kelompok Laki-Laki Peduli AIDS
Sekretaris Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) Kota Kupang, Bastian Benufinit menuturkan, pelatihan serta pembentukan laki-laki peduli HIV/AIDS dilakukan kepada laki-laki. Pasalnya, julah penikmat sex lebih dominan kepada laki-laki yaitu berjumlah kurang lebih 13 ribu orang, sementara perempuan pelayan hasrat laki-laki kurang lebih 500 orang. Oleh sebab itu, dalam satu malah kurang lebih satu perempuan harus melayani laki-laki sekira 13 orang.
Baca Juga:
"Kalau kita lihat dari angka tersebut, memang laki-laki sangat rentan terhadap kasus HIV. Maka dari itu, kita bentuk laki-laki peduli HIV/AIDS, supaya mereka tahu tentang bahaya dan cara pencegahannya," ungkap Bastian. (mg-14/vit)
KUPANG--Jumlah penderita virus Human Immunodeficiency Virus (HIV) dan Acquired Immunodeficiency Syndrome (AIDS), di Kota Kupang dapat dikatakan cukup
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polres Banyuasin Buka Layanan Hotline Laporan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Catat Nomornya
- 476 Karyawan Terbaik IWIP Menerima Penghargaan di Momen Hari Buruh
- Rote Hospiltality Academy Hadirkan Pendidikan Pariwisata Gratis di NTT
- 5.746 Jemaah Haji Asal Jawa Barat Berangkat via 2 Embarkasi
- 3 Wanita Ditangkap terkait Narkoba, Ada yang Simpan Sabu-Sabu Dalam Kemaluan, Alamak
- Truk Tabrak Minibus dan Rumah di Purworejo, 11 Meninggal