Digantikan Iis Dahlia, Nikita Mirzani Dipecat dari P3H?
Selasa, 26 Februari 2019 – 10:13 WIB

Nikita Mirzani. Foto: Instagram/nikitamirzanimawardi_17
“Gue enggak mau bayi dalam perut gue dibawa-bawa. Nanti kelar gue melahirkan baru deh, tunggu aja yah,” imbuh Nikita Mirzani.
Meski tak membawakan acara tersebut, dia memastikan masih tetap kebanjiran banyak job. "Ada program baru di tv lain, ngehost lagi tapi acara kecantikan," tandasnya.(mg7/jpnn)
Aktris sensasional Nikita Mirzani mengungkap alasannya tak lagi membawakan acara Pagi Pagi Pasti Happy (P3H).
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Sedih Lihat Kondisi Nikita Mirzani, Dinar Candy: Tak Banyak yang Menjenguk
- Jenguk Nikita Mirzani di Penjara, Dinar Candy Buktikan Hal Ini
- Pengakuan Dinar Candy Setelah Menjenguk Nikita Mirzani di Tahanan
- Nikita Mirzani Laporkan Reza Gladys atas Dugaan Pelanggaran UU ITE
- Penangguhan Penahanan Vadel Badjideh Ditolak Penyidik, Apa Alasannya?
- Begini Kabar Terbaru Kasus Vadel Badjideh