Dikabarkan Beli Pesawat Amerika dan Rusia, Kemenhan Klaim Utamakan Belanja di Dalam Negeri

Dikabarkan Beli Pesawat Amerika dan Rusia, Kemenhan Klaim Utamakan Belanja di Dalam Negeri
Staf Khusus Menhan Bidang Komunikasi Publik dan Hubungan Antar Lembaga Dahnil Anzar Simanjuntak. Foto: Aristo Setiawan/JPNN.com

Sebelumnya, Presiden Jokowi juga meminta para menteri untuk menyetop belanja anggaran ke luar negeri. Dia meminta Prabowo Subianto sebagai menteri pertahanan belanja di PT Dirgantara Indonesia, PT Pindad atau PT PAL.

"Yang bayar di sini, ya, yang cash, cash, cash APBN. Beli produk dalam negeri, saya kira Pak Menhan juga lebih tahu mengenai ini. Kepolisian juga sama. Saya kira belanja-belanja yang dulu belanja ke luar, rem dulu. Beli belanja yang produk-produk kita agar apa? Ekonomi kena trigger bisa memacu growth kita, pertumbuhan kita," kata dia. (mg10/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Juru bicara Menteri Pertahanan Dahnil Anzar Simanjuntak mengklaim bahwa prioritas belanja Kementerian Pertahanan (Kemenhan) memang ditujukan ke dalam negeri


Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News