Dinar Candy: Suka Pendek atau Panjang?
Minggu, 06 Maret 2022 – 05:59 WIB

Dinar Candy di kawasan Kedoya, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (25/5). Foto: Firda Junita/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Selebritas sekaligus DJ, Dinar Candy berniat memanjangkan rambutnya.
Hal tersebut disampaikan melalui akun miliknya di Instagram.
"Panjangin rambut bagaimana, guys?" ungkap Dinar Candy, Sabtu (5/3).
Perempuan 28 tahun itu lantas bertanya kepada para penggemar.
Dinar Candy penasaran terkait respons fan soal rambutnya.
"Suka pendek apa panjang?" sambung Dinar Candy.
Baca Juga:
Sejak beberapa hari terakhir, Dinar Candy jadi perbincangan di media sosial.
Sebab, Dinar Candy baru saja putus hubungan asmara dari Ridho Illahi. (ded/jpnn)
Selebritas sekaligus DJ, Dinar Candy bingung memilih yang panjang atau pendek.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- 7 Nutrisi untuk Rambut Hitam Berkilau
- 3 Berita Artis Terheboh: Fachri Albar Ditangkap di Rumahnya, Dinar Candy Sedih
- Sedih Lihat Kondisi Nikita Mirzani, Dinar Candy: Tak Banyak yang Menjenguk
- Jenguk Nikita Mirzani di Penjara, Dinar Candy Buktikan Hal Ini
- Pengakuan Dinar Candy Setelah Menjenguk Nikita Mirzani di Tahanan
- Kombinasi Minyak Zaitun dan Kunyit, Bikin Rambut Sehat Secara Alami