Direksi Bank Pembangunan Kalteng Diganti
Senin, 07 September 2009 – 11:43 WIB

Direksi Bank Pembangunan Kalteng Diganti
PALANGKA RAYA- Pejabat direksi dan komisaris PT Bank Pembangunan Kalteng (BPK) disapu bersih oleh pemegang saham. Pergantian seluruh pejabat tersebut dilakukan terkesan mendadak dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS-LB) akhir pekan lalu. “RUPS-LB PT BPK saat ini adalah untuk pemilihan, penetapan, sekaligus pelantikan Direksi dan Dewan Komisaris PT BPK untuk masa periode 2009-2013. Setelah melalui proses sesuai dengan ketentuan dari Bank Indoensia (BI),” ujar Gubernur Kalteng Agustin Teras Narang dalam sambutannya usai pelantikan.
Informasi yang beredar, RUPS-LB digelar lantaran bank milik pemerintah daerah provinsi dan daerah kabupaten di Kalteng tersebut karena terjadi banyak maslaah yang membelit BPK.
Baca Juga:
Di antaranya, kredit macet Rp 40 miliar lebih, serta pembobolan rekening nasabah Rp4 miliar lebih, yang melibatkan Direksi, Dewan Komisaris, pimpinan BPK Cabang hingga karyawan teller.
Baca Juga:
PALANGKA RAYA- Pejabat direksi dan komisaris PT Bank Pembangunan Kalteng (BPK) disapu bersih oleh pemegang saham. Pergantian seluruh pejabat tersebut
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Buka Peluang Ekspor Bagi Pelaku UMKM di 3 Daerah Lewat Kegiatan Ini
- Pegadaian Catat Penjualan Emas Pada April Sebanyak 150 Kg
- Brand Footprint 2025 Telusuri Jejak Pilihan Konsumen
- Salurkan Hibah Alat Teknologi Rp800 Juta, Pertamina Berkomitmen Lanjutkan Program UMK Academy
- Prudential Indonesia dan Prudential Syariah Pertahankan Kinerja Solid Sepanjang 2024
- BULOG Serap 2.000.524 Ton Setara Beras, Stok Nasional Tembus 3,6 Juta Ton