Ditjen Pajak-KPK-Polri Sepakat 'Keroyok' Gayus

Ditjen Pajak-KPK-Polri Sepakat 'Keroyok' Gayus
Ditjen Pajak-KPK-Polri Sepakat 'Keroyok' Gayus
Ditegaskan Boy pula, untuk saat ini, dari 151 perusahaan yang ditangani Gayus, polisi memprioritaskan 44 perusahaan yang langsung ditangani Gayus. "Sementara ini joint investigation dulu. Nanti KPK akan melihat mana yang akan ditangani," tambahnya.

Seperti diketahui, sebelumnya Presiden SBY telah menginstruksikan seluruh aparat penegak hukum, untuk mempercepat penanganan kasus Gayus. Termasuk di dalamnya (terhadap) semua pihak yang diduga terlibat dalam kasus itu. (zul/jpnn)

JAKARTA - Mabes Polri menggelar rapat koordinasi dengan Ditjen Pajak dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), di Mabes Polri, Jakarta, Selasa (25/1).


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News