Diumumkan Menghilang, Ternyata Tawarkan PSK Rp 2,5 Juta di Facebook

Meski hanya kenal melalui dunia maya, namun antara Samsul, CN dan ST cukup dekat, bahkan ketiganya sering curhat.
Saat itulah, CN dan ST meminta dicarikan pekerjaan kepada tersangka.
“Setelah itu saya menyanggupi, padahal saya tidak tahu pekerjaan apa yang bisa saya usahakan kepada mereka,” ungkapnya saat menjalani rilis di Polrestabes Surabaya, Senin (17/10).
Samsul juga menjelaskan setelah itu, dia mendapat tawaran dari teman lelakinya untuk dicarikan gadis yang bisa dibooking.
Bahkan teman Samsul bersedia untuk membayar cukup mahal.
Setelah mendapat tawaran itu, bapak satu anak langsung tergoda, kemudian dia menawarkan sebagai pekerja seks komersial (PSK) itu kepada ST dan CN.
”Akhirnya mereka mau menerima pekerjaan itu, dengan tarif saya yang atur termasuk pembagiannya,” jelasnya.
Dia menjelaskan meski sama-sama dipromosikan namun CN dan ST memiliki tarif berbeda.
JPNN.com SURABAYA – Muncikari Muhammad Samsul Arif warga Jalan Wonocolo Gang VIII/33, Surabaya ini mengaku merekrut dan menawarkan anak buahnya
- Ultimatum Kombes Budi Sartono: Tindak Tegas Pelaku Begal di Bandung!
- 3 Bulan Bekerja, Tim Polres Banyuasin Akhirnya Tangkap Pencuri Motor di Rantau Bayur
- Polisi Tangkap Begal Sadis di Bandung, Kepala Korban Disabet Sajam
- Papa Menonton Video Dewasa, Menunjukkan kepada Anak Gadisnya, Berikutnya Sangat Miris
- Inilah Pemicu Tawuran Warga di Manggarai Jaksel
- Pelaku Penembakan di Samarinda Beraksi di Atas Motor, Orang-Orang Panik