Donna Agnesia Yakin Kehadiran Red Sparks Bisa Membangkitkan Minat Anak Muda terhadap Voli
Minggu, 21 April 2024 – 12:57 WIB

Artis Donna Agnesia (kiri), usai mengikuti celebrity match dalam kegiatan Fun Volley Ball di Indonesia Arena, Jakarta, Sabtu (20/4/2024) malam. ANTARA/HO-Kemenpora RI
Menpora Dito Ariotedjo yakin ekosistem bola voli Indonesia akan makin maju pada masa yang akan datang, setelah Indonesia berhasil mendatangkan tim Korea Selatan Red Sparks guna memainkan pertandingan hiburan di Jakarta.
"Saya yakin ekosistem voli di Indonesia semakin maju dan akan menarik lagi. Insyaallah untuk final Proliga nanti kami akan buat serupa," kata Dito yang hadir dalam pertandingan Indonesia All Star melawan Red Sparks itu.
Pada pertandingan yang diwarnai berbagai gimik itu, Red Sparks berhasil menaklukkan tim Indonesia All Star dengan keunggulan 3-2. (antara/jpnn)
Donna Agnesia yakin kehadiran Red Sparks bisa membangkitkan minat voli anak muda Indonesia.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Remaja Pembaharu Ashoka Tawarkan Solusi Kreatif Bagi Masalah Sosial dan Lingkungan
- Dinilai Menginspirasi, Cahaya Manthovani Terima Penghargaan Puspa Nawasena
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Klasemen Final Four Proliga 2025 Sektor Putri Seusai Jakarta Pertamina Mengamuk
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Hadirkan Megawati, Gresik Petrokimia Makin Optimistis Raih Target Juara Proliga 2025