DPR Marah Besar Jika Anang Hentikan Kasus Pelindo II
Sabtu, 05 September 2015 – 21:28 WIB

Bambang Soesatyo. Foto: Dok/JPNN.com
Mantan Kapolda Jambi ini pun menjamin tidak akan bisa diminta siapapun untuk menghentikan kasus itu. "Saya sudah 32 tahun (di kepolisian) dan latar belakang penyidik. Saya belum pernah ditelepon atasan untuk hentikan penyidikan kasus," kata Anang. "Kalau ada nanti saya kasih tahu."
Baca Juga:
Soal target menuntaskan penyidikan, ia tak bisa memastikan. "Setiap kasus tidak sama waktu penyidikannya," tegasnya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Nasib tindaklanjut penanganan dugaan korupsi pengadaan mobil crane di Pelabuhan Indonesia II ke depan ada di tangan Kepala Bareskrim baru
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- WDR 2025, Cak Imin: Ayo Membudayakan Berolahraga
- Kemenaker Targetkan 50 Ribu Calon Pekerja Ikut Program Magang Nasional
- Pesepeda Ontel Tewas Tertabrak Brio di Semarang
- Niat Berwudu di Sungai, Samsul Anwar Malah Diserang Buaya
- RUU Polri Belum Masuk Prolegnas, RUU KUHAP Justru di Depan Mata
- Anggota Panja DPR Dukung Usulan Forkopi, Ini Isinya