Dunia Hari Ini: Korban Selamat Gempa Maroko Kesulitan Dapat Air dan Makanan

Dunia Hari Ini: Korban Selamat Gempa Maroko Kesulitan Dapat Air dan Makanan
Warga saling menguatkan diri saat menghadiri pemakaman di Moulay Brahim, akhir pekan kemarin. (Reuters: Hannah McKay)

PM Sunak mengatakan ia tidak bisa berkomentar soal penyelidikan yang sedang berlangsung, namun mengatakan ia sudah menyampaikan masalah campur tangan yang "jelas tidak dapat diterima" ini kepada PM Li.

Polisi Metropolitan London mengatakan dua pria ditangkap pada bulan Maret dan sudah dibebaskan dengan jaminan hingga awal Oktober.

Serangan Drone di Sudan tewaskan puluhan orang

Setidaknya 40 warga sipil tewas dan puluhan lainnya luka-luka dalam serangan udara di sebuah pasar di Khartoum selatan, menurut kelompok sukarelawan setempat.

Serangan udara dan artileri di daerah pemukiman semakin intensif ketika perang antara tentara Sudan dan Rapid Support Forces (RSF) sudah terjadi hampir lima bulan, sementara tak ada tanda-tanda untuk melakukan mediasi.

Serangan drone besar-besaran pada hari Minggu waktu setempat  di kawasan yang sebagian besar dihuni pasukan RSF, menurut saksi mata, sementara foto-foto yang dibagikan relawan menunjukkan banyak warga perempuan dan pria terluka serta mayat-mayat bertumpuk yang ditutupi kain.

Ini menjadi serangan dengan jumlah orang tewas terbanyak sejak perang terjadi di Sudan bulan April lalu.


Jumlah warga yang meninggal akibat gempa di Maroko terus bertambah, karena petugas penyelamat terus mencari warga di pusat gempa


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News