Dzeko Datang, Adebayor Hengkang
Kamis, 06 Januari 2011 – 19:23 WIB

Dzeko Datang, Adebayor Hengkang
Adebayor makin mantap hengkang setelah terlibat perkelahian dengan defender Kolo Toure di sesi latihan Selasa waktu setempat (4/1). Perkelahian kedua pemain cukup mengejutkan, mengingat sebelum di City, mereka juga satu tim di Arsenal.
Baca Juga:
Insiden itu menambah catatan buruk Adebayor di City. Sebelumnya, striker Togo itu pernah bertengkar dengan James Milner di lapangan dan adu mulut dengan Mancini. "Adebayor tidak ada dalam skuad kami ke Arsenal. Tapi, itu bukan karena insiden pertengkaran, melainkan kebijakan pelatih," ungkap juru bicara City di situs resmi klub.
Selain Adebayor, Roque Santa Cruz juga sudah dipersilakan meninggalkan Eastlands - sebutan markas City - sejak awal musim. Santa Cruz masih belum memastikan klub yang akan dibelanya karena dikaitkan dengan Lazio dan Blackburn Rovers. (dns/bas)
MANCHESTER - Jika tidak ada aral, Edin Dzeko bakal menyandang status pemain Manchester City hari ini (6/1). Kemarin, Dzeko sudah terbang dari kamp
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 16 Besar Taipei Open 2025: Ganda Campuran Konsisten, Indonesia Kirim 6 Wakil ke Top 8
- PBSI Ungkap Alasan Mempertahankan Chico Ketimbang Melakukan Degradasi
- Gamers Wajib Simak, Berbagi ID dan Password Punya Risiko Besar
- Respons Manajemen Persib Soal Perubahan Jadwal Melawan Persis
- Liga 1: Ramalan Nick Kuipers saat Persib Menjamu Barito Putera
- Liga 1: Persib Bertekad Sapu Bersih 3 Laga Tersisa Meski Sudah Mengunci Gelar Juara