Ekspor Produk Kain Indonesia Melonjak
Selasa, 14 Juni 2022 – 21:56 WIB

Kain Indonesia (Ilustrasi). Foto dok LPEI
Selanjutnya, adanya peningkatan permintaan dari Vietnam selain dikarenakan pengendalian penyebaran infeksi Covid-19, juga disebabkan adanya pengalihan order dari Tiongkok ke Vietnam sebagai salah satu negara produsen kain.
Baca Juga:
"LPEI memiliki program penugasan khusus ekspor UKM yang diperuntukan bagi pelaku usaha berorientasi ekspor untuk menjaga kesinambungan usahanya. Program ini merupakan bagian dari pemulihan ekonomi nasional yang diberikan Pemerintah kepada kami," seru Direktur Pelaksana Bidang Hubungan Kelembagaan LPEI, Chesna F. Anwar.(chi/jpnn)
Peningkatan penjualan kain didorong oleh pulihnya permintaan apparel, seiring dengan aktivitas sosial yang kembali normal pascaterkendalinya penyebaran covid.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Tanjung Priok Fasilitasi Ekspor 10 Ton Galvanize ke Amerika Serikat
- Manfaatkan Fasilitas SKA, Beragam Produk Asal Majalengka Tembus Pasar Mancanegara
- KPK Periksa Project Manager PT Mega Alam Terkait Dugaan Korupsi Fasilitas Kredit di LPEI
- KPK Periksa Mantan Direktur LPEI Terkait Kasus Korupsi Fasilitas Kredit
- Mantap! 2 UMKM Binaan Bea Cukai Nunukan Sukses Ekspor Produknya ke Malaysia
- Indibiz Diskon Besar-besaran hingga 31 Mei, Buruan Berlangganan