Film Hanung Dinilai Menghina Masyarakat Minang
Senin, 07 Januari 2013 – 16:32 WIB

Film Hanung Dinilai Menghina Masyarakat Minang
Masyarakat Minang juga mempersoalkan bagian film yang menggambarkan babi rica-rica yang menjadi menu favorit keluarga Diana. Menurut Zulhenri, babi rica-rica bukanlah makanan favorit masyarakat Minang.
Ia juga mengatakan hanya akan memfasilitasi pihak pembuat film untuk meminta maaf ke masyarakat Minang yang merasa tersakiti. "Selama film ini diputar, sepanjang itu pula masyarakat Minang tersakiti," jelasnya. (abu/jpnn)
JAKARTA -- Film "Cinta Tapi Beda" yang disutradarai oleh Hanung Bramantyo, berbuntut panjang. Masyarakat Minang yang tergabung dalam Badan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rony Parulian Perkenalkan Rahasia Pertama
- Kabar Pisah dari Eriska Nakesya, Young Lex Mengaku Sudah Jadi Duda
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Mirzani Belum Disidang, Ruben Onsu Bicara soal Mualaf
- 2 Tahun Vakum Bermusik, Mikha Tambayong Kembali dengan Karya Terbaru
- Heboh Bakal Gelar Pengajian di Candi Prambanan, Gus Miftah Beri Penjelasan Begini
- Pernah Dilamar Pria Lain, Luna Maya Ungkap Alasan Tak Lanjut ke Pernikahan