Final Piala AFF 2020 Indonesia vs Thailand, Begini Prediksi Gubernur Anies
Rabu, 29 Desember 2021 – 15:24 WIB
Prediksi Gubernur Anies Baswedan soal Final AFF 2020. Foto : Ricardo
jpnn.com, JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berharap Indonesia bisa berhasil mengalahkan Thailand di Final AFF 2020 yang akan berlangsung pada Rabu (29/12) malam nanti.
Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu mendoakan agar seluruh pemain Timnas Indonesia bisa bermain dengan baik.
"InsyaAllah nanti malam menang," ucap Anies di Pendopo Balai Kota Jakarta, Rabu siang.
Baca Juga:
Pertandingan yang akan dilaksanakan di National Stadium Singapura itu pun diprediksi akan berlangsung ketat.
Meski demikian, Anies tak berani menebak skor yang akan dihasilkan oleh kedua tim. (mcr4/JPNN)
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berharap laga final AFF 2020 antara Indonesia vs Thailand yang akan berlangsung Rabu malam bisa dimenangi pasukan Garuda.
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Link Live Streaming Sudirman Cup 2025: Indonesia Percaya Diri Lawan Thailand
- Sudirman Cup 2025: Indonesia Turunkan Kekuatan Terbaik Lawan Thailand
- Hasil 8 Besar Sudirman Cup 2025: China & Jepang Perkasa
- Sudirman Cup 2025: Indonesia Punya Rekor Buruk di 8 Besar
- Sudirman Cup 2025: Indonesia Menghadapi Lawan Tangguh di Perempat Final
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg