FMJ Gelorakan Semangat Perlawanan Hadapi Tiga Persoalan Bangsa
Rabu, 08 Desember 2021 – 20:32 WIB

Front Millenial Jabodetabek. Foto: Dok FMJ
Namun, pihaknya menyayangkan saat ini terdapat banyak produk undang-undang yang jauh dari nilai Pancasila.
"Faktanya yang terjadi dalam segala amanat yang tertulis dalam beberapa produk hukum tersebut tidak dijalankan secara baik oleh negara,” ujar Irwansyah.
Diketahui, FMJ sendiri merupakan aliansi mahasiswa, pemuda, pelajar yang terdiri dari Generasi Millenial dan Generasi Z dan tersebar di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi (Jabodetabek). (cuy/jpnn)
FMJ menggelorakan semangat perlawanan menghadapi tiga persoalan bangsa yang dinilai sedang darurat.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Prabowo Percaya Hakim Bergaji Besar Tidak Bisa Disogok
- KPK Periksa Mantan Direktur LPEI Terkait Kasus Korupsi Fasilitas Kredit
- Dukung RUU Perampasan Aset, Prabowo Sentil Koruptor: Enak Saja Sudah Nyolong...
- Yunus Wonda Diminta Bertanggung Jawab di Kasus PON XX Papua
- MUI Dukung Kejagung Membongkar Habis Mafia Peradilan
- Eks PJ Wali Kota Pekanbaru dan 2 Anak Buahnya Akui Terima Gratifikasi Miliaran Rupiah