Fokus Baru untuk Sela-Sela Hutan Jati

Fokus Baru untuk Sela-Sela Hutan Jati
Fokus Baru untuk Sela-Sela Hutan Jati
Memanfaatkan sela-sela tanaman jati di hutan yang berjuta-juta hektar luasnya itu akan terus menjadi fokus Perhutani. Bahkan, bisa jadi, hasil tanaman selanya ini bisa lebih besar dari hasil hutan jatinya. Ini mengingat jati baru bisa dipanen setelah 20 atau 30 tahun. Saya bertekad kabupaten Blora yang miskin bisa menjadi penghasil porang terbesar di dunia.

Ini akan melengkapi identitas Blora yang selama ini lebih dikenal sebagai tempat kelahiran tokoh-tokoh besar seperti Pramoedya Ananta Toer, Benny Murdani, dan tentu wartawan pertama Indonesia: sang pemula, Adisuryo!

 Dahlan Iskan

Menteri BUMN


SUDAH dimulai: penanaman porang secara masal untuk meningkatkan penghasilan  petani di sekitar hutan jati. Lokasinya di Mrico Kecut, kawasan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News