Fokus, Los Merengues!
Sabtu, 07 Januari 2012 – 10:19 WIB

Fokus, Los Merengues!
MADRID - Liga Primera kembali bergulir setelah break musim dingin selama dua pekan. Bagi Real Madrid, itu berarti mereka kembali harus berlari menghindari kejaran Barcelona. Hingga laga ke-16, Real masih leading tiga angka (40-37) dari seteru abandinya itu. Tapi, untuk merealisasikan itu, Real harus tampil berbeda dibandingkan ketika menjamu Malaga di leg pertama 16 besar Copa del Rey (3/1). Sekalipun menang 3-2, Iker Casillas cs tampil buruk di babak pertama dengan ketinggalan dua gol. Padahal, Real turun dengan starter terbaiknya.
Los Merengues - sebutan Real - lumayan diuntungkan jadwal karena akan bermain di kandang setelah liburan. Lawannya pun hanya tim promosi Granada (tayangan langsung TV One pukul 02.00 WIB). Di atas kertas, Real seharusnya bisa mengamankan tiga angka.
Baca Juga:
Hasil absolut atas Granada sangat penting untuk memberi tekanan kepada Barca (sebutan Barcelona) yang baru tampil keesokan harinya. Berbeda dengan Real, Barca harus melakoni laga yang relatif tidak mudah, yakni derby Catalan di kandang Espanyol.
Baca Juga:
MADRID - Liga Primera kembali bergulir setelah break musim dingin selama dua pekan. Bagi Real Madrid, itu berarti mereka kembali harus berlari menghindari
BERITA TERKAIT
- Jalan Terjal Persib Menuju Kampiun Liga 1, Marc Klok Bangga
- PSG vs Arsenal: The Gunners Rusak Momen Ultah Luis Enrque?
- NBA Playoffs: Tembakan 3 Poin di Sisa Waktu 1,1 Detik Bawa Pacers Memukul Cavaliers
- Inter Milan ke Final Liga Champions, Kisah 15 Tahun Silam Kembali Ditulis?
- Komentar Hansi Flick Setelah Barcelona Ditumbangkan Inter di Semifinal Liga Champions
- Inter Milan vs Barcelona: Si Ular Kembali Hadirkan Trauma