Gagal di Asia, Pelajaran Jelang Kejuaraan Dunia
Senin, 15 Juli 2013 – 12:57 WIB

Gagal di Asia, Pelajaran Jelang Kejuaraan Dunia
Pria yang juga menjabat sebagai pelatih ganda putra tersebut menambahkan, banyak hal yang membuat Indonesia mengalami kegagalan di Kinabalu. Selain factor teknis, dia juga menyoroti faktor non teknis yang dianggap merugikan anak asuhnya. Termasuk ketika melawan Tiongkok di babak semifinal. Saat itu, beberapa kali service Indonesia default.
“Sebagai pelatih kami tahu mana serve yang salah. Kami tentu akan mengatakan pada anak-anak untuk memperbaikinya. Sayang sekali faktor non teknis datang dari luar lapangan. Ini akan menjadi catatan bagi kami sebelum kejuaraan dunia,” tegas Chafidz. (jos/jpnn)
JAKARTA - Timnas Indonesia mendapatkan hasil buruk di Kejuaraan Junior Asia 2013. Pasukan Merah Putih tak bisa memboyong satupun gelar juara di even
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Ramalan Nick Kuipers saat Persib Menjamu Barito Putera
- Liga 1: Persib Bertekad Sapu Bersih 3 Laga Tersisa Meski Sudah Mengunci Gelar Juara
- Imbauan Polresta Bandung kepada Bobotoh yang Akan Merayakan Persib Juara
- Reaksi Mikel Arteta Setelah Arsenal Tersingkir dari Liga Champions
- Persib vs Barito Putera: Bojan Hodak Masih Lapar
- Yamaha Menyiapkan Mesin Baru Untuk Fabio Quartararo di MotoGP Prancis