Game Ragnarok Online Kini Bisa Dimainkan di Smartphone

Game Ragnarok Online Kini Bisa Dimainkan di Smartphone
Game Ragnarok Online. Foto: Ist

Selain sebagai aksesoris costume equipment ini juga bisa memperkuat karakter kamu dengan memberikan stat tambahan.

Ada yang memberikan tambahan HP, ada juga yang memberikan tambahan serangan fisik.

Sda juga yang memberikan ketahanan terhadap serangan kritikal. Costume Equipment banyak jenisnya, seperti Sayap, Headgear, dan juga Senjata.
Arena

Fitur arena ini adalah dimana gamer bisa mengadu kehebatan karakter dengan pemain lain. Kamu bisa melawan pemain lainnya untuk memperebutkan peringkat satu di server dan menjadi yang terhebat di Ragnarok Rush.


Guild System & Territorial War. Selain gamer bisa berkomunikasi dengan teman-teman lain, juga bisa mengajak mereka untuk mendirikan sebuah Guild dan mencoba Guild War atau Territorial War antar Guild yang ada ada di Ragnarok Rush.

Selanjutnya adalah Fitur Craft. Di game ini fitur bisa membuat senjata khusus untuk job pilihan gamer, armor, aksesoris, headgear, dan juga sayap.
Raid Boss

Gamer bisa melawan sebuah Boss Monster bersama seluruh pemain yang ada pada 1 server Ragnarok Rush.

Semakin besar damage yang kamu hasilkan terhadap Raid Boss tersebut semakin banyak hadiah yang kamu dapatkan.

Dulu game Ragnarok Online hanya bisa dimainkan lewat media komputer sedangkan saat ini bisa di smartphone.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News