Gandeng TRAVL, Pemkab Badung Gelar Kompetisi Rencana Liburan

Gandeng TRAVL, Pemkab Badung Gelar Kompetisi Rencana Liburan
Sejumlah wisatawan mancanegara saat tiba di bandara. Foto/ilustrasi: dokumen JPNN.Com

“Kedua, trip yang terbaik dalam mempresentasikan keberagaman objek wisata dan aktivitas di Bali. Ketiga diberikan kepada trip yang memiliki tema yang terbaik,” terang Badra.

Sementara itu, General Manager The Bali Bible/TRAVLR Australia Christopher Burns mengatakan, kompetisi ini unik karena kontestan bisa membuat trip atau rencana perjalanan impian ke Bali tanpa perlu melakukan booking.

“Kami ingin mengajak khalayak untuk berpartisipasi dalam tahap dream atau bermimpi,” kata Burns.

Dia menambahkan, wisatawan bisa mengatur perjalanan impian. Di sisi lain, pihaknya bisa mengumpulkan data yang relevan untuk membantu wisatawan merencanakan liburan. (jos/jpnn)


Industri pariwisata di Bali makin menggeliat. Setelah sempat lesu karena dampak erupsi Gunung Agung, pariwisata Bali siap terbang tinggi lagi.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News