Gelar Birukan Langit Indonesia Stage, PAN Ungkap Alasan Gandeng Denny Caknan
Senin, 13 Maret 2023 – 17:22 WIB

Wakil Ketua Umum Perempuan Amanat Nasional (PUAN) Putri Zulkifli Hasan mengungkapkan alasan pihaknya menggandeng Denny Caknan dalam acara Birukan Langit Indonesia Stage saat konferensi pers di DPP PAN, Jakarta Selatan, Senin (13/3). Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Roadshow Birukan Langit Indonesia Stage akan dimulai di kota Sleman, Jogjakarta pada 29 April 2023 mendatang.
Adapun tiket presale acara tersebut hanya dibanderol dengan harga Rp 12.000.(mcr8/jpnn)
Ternyata, ini alasan PAN menggandeng Denny Caknan dalam acara Birukan Langit Indonesia Stage
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Temukan Pangan Olahan Mengandung Babi, BPOM dan BPJPH Diapresiasi
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Putri Zulkifli Hasan Melepas 1.500 Peserta Mudik Gratis Bersama PAN
- Jalankan Instruksi Ketum PAN, Eddy Soeparno Bagikan Sembako di 11 Kabupaten/Kota di Jabar