Gelar OTT, Tim Saber Pungli Polri Sita Uang 4 Kardus
Minggu, 19 Maret 2017 – 01:56 WIB

Gelar OTT, Tim Saber Pungli Polri Sita Uang 4 Kardus. Foto: Kaltim Post/JPNN
Safaruddin menambahkan, pihaknya bakal memanggil ketua koperasi itu.
“Status dia, kan, ketua. Pastinya dia tahu dari mana dan ke mana dana itu,” ujar perwira polisi kelahiran 10 Februari 1960 tersebut.
Dia menjelaskan, ketua koperasi dijadwalkan bakal diperiksa dalam waktu dekat. (dra/ryu/far/k8)
Perjuangan Tim Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli) Mabes Polri dan Polda Kalimantan Timur berbuah manis.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Preman di Tangerang Mulai Disikatin Polisi
- Wali Kota Bandung Temukan Pungli Pengelolaan Sampah Pasar Gedebage
- Penyelundupan Narkoba ke Rutan Polresta Samarinda, 3 Polisi Terancam PTDH
- Wajah Baru di Polda Jateng, 2 Jenderal Melesat ke Mabes Polri
- Pemkot Pekanbaru Rugi Ratusan Juta dari Aktivitas Pungli & Pengelolaan Sampah Ilegal
- Buntut Pungli di Rutan Polda Jateng, Tiga Polisi Jalani Sidang Disiplin