Gerakan BEM Jakarta Menyanjung Jokowi-Ma’ruf Amin, Simak Baik-Baik
Senin, 25 Oktober 2021 – 06:59 WIB

Presiden Jokowi menitipkan banyak pekerjaan pada OJK. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Virus COVID-19 tidak bisa diselesaikan dengan cara individu atau satu kelompok saja. Namun kita semua harus bahu-membahu, tolong-menolong menerapkan protokol kesehatan yang sudah dianjurkan oleh pemerintah agar COVID-19 ini segera berakhir dari bumi Nusantara ini," ujarnya.
Apresiasi itu juga dibahas dalam kegiatan rembuk BEM Jakarta.
Gerakan BEM Jakarta juga meminta Presiden Jokowi mengingatkan jajarannya agar terhindar dari tindak pidana korupsi.
Gerakan BEM Jakarta juga merekomendasikan penyelesaian kesenjangan pendidikan di kota dan desa hingga pembukaan lapangan kerja bagi masyarakat. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Gerakan BEM Jakarta mengapresiasi kinerja pemerintahan Presiden Jokowi selama dua tahun terakhir.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi