Global Sevilla School Gencar Beri Beasiswa untuk Murid Berprestasi
Kamis, 25 Juli 2019 – 21:54 WIB

Divia Ayu Prihatina merasa bahagia karena bisa masuk Jurusan Sosiologi Universitas Negeri Jakarta (UNJ) melalui Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2019. Foto: Global Sevilla School
Sejumlah prestasi telah ditoreh oleh siswa dari Global Sevilla School seperti raihan prestasi dengan menyabet sejumlah medali termasuk medali emas dalam World Scholar's Cup (WSC) Tournament 2016.
WSC adalah kompetisi program akademik internasional yang diikuti lebih dari 82 negara.
“Founders Global Sevilla School menginginkan sekolah menjadi tempat pendidikan yang seimbang antara akademis dan karakter. Sesuai motto sekolah kami, Nurturing Global Students with Character,” tutup Michael. (jos/jpnn)
Divia Ayu Prihatina merasa bahagia karena bisa masuk Jurusan Sosiologi Universitas Negeri Jakarta (UNJ) melalui Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2019.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Prodi Desain Interior PresUniv Bejibun Beasiswa, Gampang Dapat Pekerjaan
- PNM Tebar Beasiswa Bagi Anak Nasabah untuk Dorong Pengentasan Kemiskinan
- Ini Kontribusi Pertamina untuk Sektor Pendidikan Menuju Indonesia Emas 2045
- PIS Buka Program Beasiswa Crewing Talent Scouting untuk Memperkuat SDM Pelaut
- Pameran Pendidikan Turki Terbesar Hadir di Jakarta, Ada 25 Kampus Ternama
- Beasiswa Pelatihan Guru 2025: 500 Guru Siap Menjadi Agen Perubahan Pendidikan