Gomez Ingin Duetkan Igbonefo dengan Jufriyanto
Senin, 18 Desember 2017 – 23:59 WIB

Victor Igbonefo. Foto: jawapos
Kehadiran Igbonefo disambut sukacita oleh beberapa pemain Persib. Salah satunya Jufriyanto atau yang akrab disapa Jupe. Dia mengatakan, sang pemain akan membuat pertahanan tim berkostum biru itu makin menakutkan musim depan.
“Saya harap bisa berkontribusi juga untuk kemajuan Persib,” harapnya.
Di sisi lain, Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat (PT PBB) Kuswara S Taryono menyebut bahwa keputusan merekrut pemain diserahkan kepada pelatih. Yang penting, kata dia, bisa membawa Persib berprestasi.
"Saya kira pelatih akan melihat menyeluruh di semua lini, kami tidak bisa sebutkan namanya dulu," pungkasnya.(rid/jpg/ndy/k11)
Bek tengah naturalisasi Victor Igbonefo dipastikan akan menggantikan posisi Vladimir Vujovic di Persib Bandung musim depan.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Persija Pecat Carlos Pena, Tunjuk Ricky Nelson Jadi Caretaker
- Di Ambang Juara Liga 1, Persib Dapat Kabar Baik Bertubi-tubi
- PSM Gugur di Semifinal ACC, Liga 1 tak Punya Taring di ASEAN
- Teco Ungkap Alasan Mundur dari Kursi Pelatih Bali United
- Bojan Hodak Bicara Kans Bermain Febri Hariyadi saat Persib Jumpa Malut United
- Persib Terlalu Hade jika Jadi Juara di Pekan ke-31 Liga 1