Gubernur Sulteng Pantau UN SD
Selasa, 07 Mei 2013 – 01:04 WIB
Itu terwujud, kata Abubakar, tidak lain atas dukungan semua pihak. Mulai dari percetakan yang ada di Kabupaten Gowa, Sulsel, sampai dengan panitia penyelenggara UN yang ada di provinsi maupun kabupaten/kota, termasuk dari pihak kepolisian dan TNI yang selalu setia mengawal berlangsungnya UN di tahun ini.
“Mulai dari masalah pendistribusian bahan UN sampai dengan pelaksanaannya hari ini tidak ada kendala. Dan ini kita harapkan sampai dengan berakhirnya pelaksanaan UN SD sederajat, bisa terus berlangsung aman tanpa masalah,” harapnya.
Sementara itu, berdasarkan data dari panitia penyelenggara UN SD sederajat Dikbud Daerah Sulteng, menyebutkan kalau jumlah peserta UN SD sederajat tahun pelajaran 2012-2013, se Sulteng, berjumlah 57.893 peserta, yang terdiri dari 52.662 peserta dari sekolah negeri dan 5.231 peserta dari sekolah swasta. “Tahun ini sedikit meningkat peserta UN SD kita, dibanding peserta UN SD tahun pelajaran 2011-2012, lalu,” kata Ketua Panitia Penyelenggara UN Dikbud Daerah Sulteng, Fadlun. (opn)
PALU - Pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tingkat SD sederajat tahun pelajaran 2012-2013 yang serentak dilaksanakan, Senin (6/5) dipantau langsung Gubernur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bantuan Listrik Gratis Sasar 27.921 Rumah Tangga di Jawa Barat
- Lagi, Tim Gabungan Menggagalkan Penyelundupan Benih Bening Lobster di Kepri
- Presiden Prabowo Beri Instruksi, Dirnarkoba Polda Riau Kombes Manang Langsung Bergerak
- Ada Kursus Komputer untuk Honorer yang Mengikuti Seleksi PPPK di Daerah Ini, Gratis
- Tekan Stunting, Pemkot Palembang Luncurkan Dapur Sehat
- Hasil Seleksi Administrasi PPPK Pemkot Tangerang, Jatmiko: Hasilnya Luar Biasa, Sebagian Besar Lulus