Gudang Garam Raih Penghargaan Bergengsi dari Bea Cukai Juanda
Selasa, 27 Agustus 2019 – 01:34 WIB

Bea Cukai Juanda menggelar Juanda Award, yang merupakan acara pemberian penghargaan kepada para pengguna jasa di wilayah kerja Bea Cukai Juanda di Aula Bea Cukai Juanda, Rabu (21/8). Foto: Humas Bea Cukai
Ia berharap, selanjutnya sinergi yang baik dapat terus terjalin guna mendukung kinerja yang optimal di Kawasan Bandar Udara Juanda.
Acara ini juga sekaligus sebagai ajang pembangunan Zona Integritas Kawasan Bandara Juanda.
“Semoga penghargaan ini dapat menjadi ajang perbaikan menuju ke arah yang lebih baik, karena tren perekonomian para pelaku usaha berkembang dengan pesat. Sekaligus mengimbau agar kita berhati-hati menerima dan menyebarkan informasi yang didapat,” pungkasnya. (adv/jpnn)
Bea Cukai Juanda menggelar Juanda Award, yang merupakan acara pemberian penghargaan kepada para pengguna jasa di wilayah kerja Bea Cukai Juanda di Aula Bea Cukai Juanda, Rabu (21/8).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Ekstasi di Bandara SSK II Pekanbaru, Ini Kronologinya
- Musnahkan Barang Hasil Penindakan Periode 2024-2025, Bea Cukai Juanda Tegaskan Ini
- Bea Cukai dan TNI Gagalkan Penyelundupan 445.800 Batang Rokok Ilegal di Gorontalo
- Mantap! 2 UMKM Binaan Bea Cukai Nunukan Sukses Ekspor Produknya ke Malaysia
- Produksi Rokok Turun 4,2 Persen, Ini Penyebabnya
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya