Habib Rizieq Masih dalam Perjalanan Menuju Polda Metro Jaya
Sabtu, 12 Desember 2020 – 10:05 WIB
Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN
Sugito mengatakan, saat ini Habib Rizieq Shihab tengah dalam perjalanan menunju Polda Metro Jaya.
"Saat ini HRS sedang menuju ke sini, mungkin sekitar lagi akan tiba," katanya.
"Itu juga menjawab perkembangan bahwa kemarin tim kuasa hukum telah mendatangi Polda Meteo Jaya meminta surat terkait sehubungan dengan penetapan tersangka beliaum, apakah ada surat panggilan lagim akan tetapi tidak ada surat," ujarnya.
Sedianya, kata dia, Habib Rizieq akan memenuhi panggilan sebagai saksi pada Senin (14/12) mendatang.
Sebentar lagi Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab akan tiba di Polda Metro Jaya, Sabtu, 12 Desember 2020.
BERITA TERKAIT
- 14 Pendemo Rusuh di Hari Buruh dari Kelompok Anarko
- Roy Suryo Sebut Tindakan Jokowi Lucu, Memalukan, dan Tidak Elegan
- Alasan Jokowi Melaporkan Masalah Ringan Itu kepada Polisi
- Jokowi Berurusan dengan Polisi Pagi Tadi, Melambaikan Tangan
- Pelaku Pembakaran Balita di Tangerang Punya Hubungan Asmara dengan Ibu Korban
- Kronologi Pembunuhan AB yang Jasadnya Dimasukkan Karung, Itu Pelakunya