Hari Ini Reuni Dua Korea
Kamis, 20 Februari 2014 – 09:35 WIB

Hari Ini Reuni Dua Korea
Lee Ok-Ran, 84, seorang peserta, mengatakan sampai tidak bisa tidur menanti reuni itu. "Saya sangat berharap bisa bertemu dua saudara perempuan saya yang tinggal di Provinsi Hwanghae, Korut," katanya.
Lee pun tidak lupa membawa oleh-oleh buat sang saudara. Ada pakaian dalam, koyo pereda nyeri, sampai Choco Pies, biskuit cokelat dan marshmallow Korsel. "Katanya, Choco Pies terkenal dan mahal di Korsel," terang Lee lantas tersenyum. (AFP/c1/tia)
SOKCHO - Puluhan manusia lanjut usia (manula) tidak sabar lagi menanti datangnya hari ini. Dengan berharap-harap cemas, 82 peserta terpilih
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza
- Dukung Pernyataan Menlu Sugiono, Wakil Ketua MPR: ICJ Harus Hentikan Kejahatan Israel
- Irlandia Desak Israel segera Buka Blokade ke Gaza
- 2 Mei 1945 dan Kisah Muslim Pahlawan Pengibar Bendera Palu Arit