Hari Sabarno Diperiksa KPK sebagai Tersangka

Hari Sabarno Diperiksa KPK sebagai Tersangka
Hari Sabarno Diperiksa KPK sebagai Tersangka
Sejumlah kepala daerah dan wakilnya, termasuk mantan Dirjen Otonomi Daerah Depdagri Oentarto Sindung Mawardi sudah divonis dalam perkara ini. Termasuk Hengky Samuel Daud (alm). Sejumlah kepala daerah yang sudah dipenjara terkait kasus yang sama antara lain Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ismet Abdullah, Wali Kota Makassar Baso Amiruddin Maula, Wali Kota Medan Abdillah dan Wakil Wali Kota Medan Ramli, mantan Gubernur Riau Saleh Djasit, serta mantan Gubernur Jawa Barat Danny Setiawan. (sam/jpnn)

JAKARTA -- Untuk pertama kalinya sejak ditetapkan sebagai tersangka pada 29 September 2010, mantan mendagri era pemerintahan Presiden Megawati Soekarnoputri,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News