Heboh, Bayi Ditemukan di Berugak, Begini Nasibnya Sekarang
Sabtu, 27 Agustus 2022 – 18:17 WIB

Penyerahan bayi yang ditemukan warga di Lombok Timur kepada Dinas Sosial Nusa Tenggara Barat. Foto: Dok. Polres Lombok Timur
"Pada saat ditemukan oleh saksi, bayi perempuan itu ditemukan dalam keadaan hidup dan terbungkus kain jarik warna merah," ungkapnya.
Setelah dilakukan koordinasi dengan tim kesehatan dari puskesmas Labuhan Lombok, bayi itu dibawa ke Puskesmas.
Bayi tersebut diperkirakan baru dilahirkan oleh ibunya, dan sengaja dibuang dan diletakkan di atas berugak di pinggir jalan.
"Waktu dilahirkan di bawah 6 jam dari pada saat ditemukan, berat bayi 2,5 kg dengan panjang 47 cm," terangnya. (mcr38/jpnn)
Heboh penemuan bayi perempuan di Lombok Timur, kondisinya masih hidup, dan kini...
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Edi Suryansyah
BERITA TERKAIT
- Bayi Perempuan Dibuang di Depan Rumah Warga Bekasi
- Polisi Buru Pelaku yang Buang Bayi Usia 40 Hari di Tengah Sawah
- Warga Temukan Bayi Perempuan di Depan Ruko Katapang Bandung, Polisi Selidiki
- Remaja Sepasang Kekasih di Madiun Ini Benar-Benar Keji
- Polisi Buru Pelaku yang Buang Bayi Perempuan di Perkebunan Warga
- Bayi Perempuan Dibuang di Kebun Warga Trenggalek