Herman Herry Ingatkan soal Kebutuhan Petugas di Lapangan saat New Normal

"Begitu juga dengan kebutuhan petugas yang dikerahkan ke lapangan, mesti betul-betul dicukupi," ungkap politikus berlatar belakang pengusaha itu.
Herman mengingatkan bahwa aparat Polri yang bertugas di lapangan mungkin akan menghadapi berbagai reaksi dari masyarakat. Walau begitu, Herman meminta aparat Polri tidak terpancing.
"Bagaimanapun reaksi dari masyarakat, petugas kepolisian harus tetap berpegang pada profesionalisme. Petugas yang diturunkan ke lapangan harus betul-betul mencamkan bahwa fungsi mereka kali ini fokus pada fungsi edukasi," ucap Herman.
Seperti diketahui, Presiden Joko Widodo sebelumnya menyebut bahwa anggota Polri dan TNI akan ditempatkan di sekitar 1.800 titik pada empat provinsi dan 25 kabupaten/kota mulai Selasa (26/5). Total sekitar 240 ribu anggota Polri dan TNI akan diterjunkan pada fase persiapan new normal tersebut. (boy/jpnn)
Aparat Polri yang dikerahkan membantu adaptasi kehidupan masyarakat menuju New Normal juga harus humanis.
Redaktur & Reporter : Boy
- Sahroni Puji Keberhasilan Gugus Tugas Ketahanan Pangan Polri Tingkatkan Hasil Panen Jagung
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI
- PPATK Apresiasi Kinerja Pemerintah dan Polri dalam Penindakan Judi Online
- Keberadaan Kasat Reskrim Iptu Tomi yang Hilang saat Memburu KKB pada 2024 Masih Misteri
- Penyelundupan Narkoba ke Rutan Polresta Samarinda, 3 Polisi Terancam PTDH
- RKUHAP Tak Akan Menjadikan Kepolisian & Kejaksaan Tumpang Tindih Tangani Perkara